Ada hal-hal yang tidak ingin kita lepaskan orang-orang yang tidak ingin kita tinggalkan Tapi ingatlah, melepaskan bukan akhir dari dunia melainkan awal suatu kehidupan baru.
Seseorang dapat mengerti arti cinta, apabila dia telah merasakan bagaimana sakitnya kehilangan cinta
Kasih itu identik dengan perasaan sayang yang diberikan dengan setulus hati dan tanpa paksaan.
Tanyakan kepada dunia, apa arti cinta? Cinta adalah air mata. Cinta adalah pengorbanan. Namun di atas semuanya, cinta adalah sebuah anugerah indah yang tak ternilai.
Cinta adalah sebuah kanvas yang diwarnai oleh kehidupan dan dihiasi oleh imajinasi.
Cinta bukan hanya saling memandang satu sama lain, namun bersama-sama melihat satu tujuan.
Sungguh benar bahwa kita tidak tahu apa yang kita miliki sampai kita kehilangannya, tetapi sungguh benar pula bahwa kita tidak tahu apa yang belum pernah kita miliki, sampai kita mendapatkannya.
Ketika satu pintu kebahagiaan tertutup, pintu yang lain dibukakan. Tetapi acapkali kita terpaku terlalu lama pada pintu yang tertutup sehingga tidak melihat pintu lain yang dibukakan bagi kita.
Cinta dimulai dengan sebuah senyuman, bertumbuh dengan sebuah ciuman dan berakhir dengan tetesan air mata.
Cinta datang kepada mereka yang masih berharap sekalipun pernah dikecewakan, kepada mereka yang masih percaya sekalipun pernah dikhianati, kepada mereka yang masih mencintai sekalipun pernah disakiti hatinya.
Sungguh menyakitkan mencintai seseorang yang tidak mencintaimu,tetapi yang lebih menyakitkan adalah mencintai seseorang dan tidak pernah memiliki keberanian untuk mengutarakan cintamu kepadanya.
Sungguh menyakitkan mencintai seseorang yang tidak mencintaimu,tetapi yang lebih menyakitkan adalah mencintai seseorang dan tidak pernah memiliki keberanian untuk mengutarakan cintamu kepadanya.
Tanamlah sebatang pohon cinta,yang berakar kesetiaan,berdaun kepercayaan,berbunga pengorbanan dan berbau pengertian,rawatalh dengan kasih sayang.siramilah dengan ketulusan dan pupuklah dengan kejujuran didalam hati mu.
jika kamu mencintai seseorng janganlah mencintai seperti bunga,karena seindah dan seharum apapun bunga.kelak ia pasti kan layu juga.
Ga mudah mencintai seseorang tanpa pamrih.segala kekurangan yang ada padanya membuat kita tidak bisa menerima merasakan kita direndahkan.akhirnya semua pun berujung pada hitung-hitungan berapa besar pengorbanan.sebesar itulah bahagia yang harus kita dapatkan
Cinta adalah perasaan suci terhadap lawan jenis kita merasa bahagia saat bersamanya dan menginginkan dia merasakan kebahagian yang sama
Tak peduli bagaimana akhir sebuah kisah cinta,penghabisan yang indah,atau pun penghabisan yang penuh airmata,namun permulaanya pasti membuat kita bahagia.
Cinta tidak pernah mengenal usia dan sampai kapan pun manusia aka mendambakan cinta,sebab masa bercinta adalah masa yang paling indah,indah tidak hanya pada bahagia,indah juga ada dalam airmata.
Hampir semua manusia pernah merasakan cinta,tetapi tidak sedikit yang ragu untuk mengungkapkannya kepada orang yang dicintainya.
Susah mengungkapkan cinta karena tak mampu merangkai kata untuk mewakili suara hati,demikian juga saat rindu membiru,kalbu ingin berucap namun bibir tetap membisu.
Pada saat cinta sudah tidak dipertahankan lagi,ingin menyudahi namun takut ada duka menjamah.
Jangan ucapkan selamat tinggal pada sebuah perpisahan,tetapi ucapkan sampai jumpa dengan harapan masih ada pertemuan.
Seakan-akan hari kian tidak berujung,tanpa makna setiap masa yang terlewati,hidup tanpa cinta sangatlah menyiksa,risau dan bimbang dalam setiap langkah
Bunga-bunga cinta bermekaran ditaman hati,harum wangi nirwana,dua hati yang telah menyatu merajut kasih hingga abadi.
Memayungi jiwa yang rapuh dengan seberkas kasih,mempersembakan mahkota terindah,pada cinta yang pernah tersakiti.
Tiada kecemasan ,tiada kerisauan,tiada curiga,tiada cemburu,saling memberi dan menerima,saling percaya dan pengertian,itulah intisari cinta sejati.
Karma ada pada siapa saja,termasuk cinta,bila ingin mendapatkan cinta sejati,mencintailah tanpa pamrih.
Jika jalinan kasih harus berakhir,tidak perlu saling mendendam,tinggalkanya satu kenangan yang pantas untuk dikenang,dan biarkan cinta tetap berdiri pada kakinya yang bijak.
Masa muda masa penuh asa,jangan karena cinta sesaat,melepaskan semua cita yang ada,menyesal dihari tua tiada guna.
Cinta adalah milik siapa saja,karena cinta tidak memandang harkat dan martabat.
Ibarat pepatah selagi masih hutan,jangan takut kehabisan kayu bakar,demikian juga selagi masih ada dunia jangan takut tidak ada cinta.
Bila dua hati telah menyatu.dua insan berikrar untuk bercinta,saling setia dan seia sekata,niscaya ada bahagia untuk selamanya. (by:bimo)
Jangan membiarkan airmata menetes lebih banyak lagi,hentikan semua nestapa yang kau punya,pada satu cinta yang engkau punya.
Jika esok masih ada asa jangan biarkan harapan pergi meninggalkanmu,kejar dan raih,setelah itu jangan pernah lepaskan lagi.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar